Sudarmoko, Sudarmoko (1992) Beton-Serat Untuk Bahan Genteng. Fakultas Teknik UGM, Yogyakarta. (Unpublished)
Sudarmoko_Beton-Serat Untuk Bahan Genteng_1992.pdf - Updated Version
Restricted to Registered users only
Download (4MB) | Request a copy
Abstract
Beton mempunyai sifat getas dan tidak mampu menahan tegangan tarik dan namun kuat tarik beton tidak diperhi-tungkan dalam perancangan struktur, meskipun beton mempun-yai kekuatan mendukung tegangan desak yang cukup besar dan kelebihan dalam hal sifat-sifat nonstruksural. Beton merupakan salah satu alternatif yang digunakan bahan pembuat bahan bangunan yang bersifat non-stuktural seperti genteng, paving blok, jalan beton, lapangan olah raga dan sebagainya.
Untuk memperbaiki sifat kurang baik dari beton, dilakukan penambahan bahan tambah, antara lain fiber. Ke dalam adukan beton yang disebarkan secara merata dengan orientasi random. yang bertujuan untuk mengatasi tegangan tarik dan keretakan yang terjadi, sehingga manfaat beton baik sebagai bahan bangunan yang bersifat struktural maupun non-struktural meningkat.
Dalam penelitian ini digunakan bahan tambah fiber yang berasal dari kawat bendrat yang dipotong-potong sebagai pengganti fiber yang belum tersedia di pasaran lokal. yang ditambahkan ke dalam adukan beton dengan berbagai-bagai konsentrasi.
Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa Fiber kawat bendrat mampu meningkatkan peningkatan sifat struktural benda uji khususnya kemampuan menahan beban lentur yang terjadi, disamping penambahan ketahanan rembe-san air dan daya serap.
| Item Type: | Other |
|---|---|
| Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) > Engineering design |
| Divisions: | Faculty of Engineering > Civil Engineering & The Enviromental Department |
| Depositing User: | Allya Heni Pramesti |
| Date Deposited: | 09 Jan 2026 01:49 |
| Last Modified: | 09 Jan 2026 01:49 |
| URI: | https://ir.lib.ugm.ac.id/id/eprint/24192 |
